Agustus 03, 2012

Degradasi Iman?


Secara harfiah, hakikat degradasi adalah sebuah penurunan derajat atau kedudukan. Sedangkan Iman adalah sebuah kepercayaan dalam hati yang kita aplikasikan kedalam lisan dan perbuatan. Dari definisi tersebut dapat dianalisa secara logis bahwa pada intinya, degradasi iman adalah penurunan derajat keimanan seseorang. Dari angle yang lainnya, khalayak muslim menyebut degradasi iman ini dengan istilah “futur”. Apapun istilahnya, intinya sama. Ada satu hal yang bisa dipetik dalam khasus ini. Siapapun juga bisa terkena syndrome futur…. Siapapun juga tak bisa terhindar dari intaian virus degradasi iman, meskipun dia seorang anak masjid atau seorang ulama sekalipun.
…. Attention! Iman is in high level… Iman is in low level… Iman is in high level… Iman is in low level….
Begitu seterusnya.